Pembangunan Sanitasi Empat Desa Dipercepat

14 Juli 2014
Sumber : Digilib AMPL

Kepala Badan Perencanaan Pembangunan Daerah Tabalong, Kalimantan Selatan Erwan mengatakan, pihaknya melakukan percepatan pelaksanaan pembangunan sanitasi pemukiman di empat desa.


30 Ribu Warga di Kota Semarang Belum Miliki Jamban

14 Juli 2014
Sumber : Digilib AMPL

Meski statusnya kota besar dan jadi ibu kota provinsi, ternyata sekitar 30 ribu warga miskin di Kota Semarang belum memiliki jamban pribadi. Hal itu disampaikan Agus Winarto, aktivis sanitasi Kota Semarang yang kosentrasi dalam kegiatan sosial jambanisasi bagi warga miskin bersama dengan Dr Budi, Rotary Club Semarang.


Klinik Asuransi Sampah Dikembangkan di Empat Kota

14 Juli 2014
Sumber : Digilib AMPL

Klinik asuransi sampah yang digagas Gamal Albinsaid di Malang, Jawa Timur, akan dikembangkang di empat kota lainnya. "Nanti akan dikembangkan di Medan, Blitar, Denpasar dan Manado yang didukung Kementerian Pemuda dan Olahraga," kata Gamal, Selasa (8/7).


Ramadan, Volume Sampah Bogor Naik 15 Persen

14 Juli 2014
Sumber : Digilib AMPL

Volume sampah yang dihasilkan warga Bogor selama Ramadan meningkat hingga 15 persen dibandingkan dengan volume sampah pada hari-hari biasa. Peningkatan volume sampah yang paling banyak berasal dari sejumlah pasar tradisional.


Pemkab Siapkan Anggaran Pendamping Air Bersih di Rokan IV Koto

14 Juli 2014
Sumber : Digilib AMPL

Pemerintah Kabupaten Rokan Hulu (Rohul) berencana menganggarkan dana pendamping untuk program Pengembangan air minum (PAM) dari Kementrian Pekerjaan Umum yang akan dibangun di kecamatan Rokan IV Koto pada 2015 mendatang.


Atasi Krisis Air Bersih, NTT Butuh 6 Waduk

14 Juli 2014
Sumber : Digilib AMPL

Untuk memenuhi kebutuhan akan air bersih yang selama ini menjadi masalah krusial di Nusa Tenggara Timur (NTT), maka pemerintah provinsi setempat telah mengusulkan kepada pemerintah pusat untuk membangun enam waduk guna mengatasi krisis air bersih yang terjadi setiap tahun.


Karena Sampah Organik, Ada Kangkung Gratis buat Seluruh Warga

11 Juli 2014
Sumber : Digilib AMPL

Seorang lelaki membersihkan rumput di sebuah parit pada sebuah lahan kosong yang terletak di sebelah depo sampah Kelurahan Singotrunan. 


Berani, 7-13 Juli 2014/ tahun VIII/ No.27 "Replika Alquran Raksasa"

11 Juli 2014
Sumber : Digilib AMPL

Replika Alquran berukuran raksasa dipamerkan di Mesjid Al-Azhom, Tangerang, Banten. Alquran raksasa itu dipajang dengan tujuan untuk menyambut bulan suci Ramadan.


Berani, 30 Juni - 6 Juli 2014/ Tahun VIII/No.26 " Aksi Klose"

11 Juli 2014
Sumber : Digilib AMPL

Sekitar 1000 warga mengikuti peluncuran program Gerakan Pungut Sampah di Lapangan Tegalega, Bandung, Jawa Barat. Program ini diluncurkan oleh Walikota Bandung Ridwan Kamil guna memperingati Hari Lingkungan Hidup. Gerakan ini mengajak warga Bandung membiasakan diri menjaga kebersihan lingkungan dengan menyediakan waktu 10-30 menit untuk memungut sampah di lingkungan sekitar. Gerakan ini sementara diterapkan tiap hari Senin, Rabu, dan Jum’at.


Berani, 23-29 Juni 2014/Tahun VIII/No.25 " Kompetisi Berkuda Tradisional"

11 Juli 2014
Sumber : Digilib AMPL

Sejumlah anak antusias mengikuti lomba melukis tong sampah dalam Festival Hijau yang diselenggarakan BSD City di Serpong, Tangerang Selatan (Tangsel).Melalui kegiatan ini diharapkan kecintaan anak pada bumi yang terwujud dengan salah satu kebiasaan, yaitu membuang sampah pada tempatnya.