Pembangkit Listrik Sampah Pekanbaru Produksi 10 MW

06 Maret 2013
Sumber : Digilib AMPL

Wali Kota Pekanbaru Firdaus MT mengatakan pembangkit listrik tenaga sampah yang akan dibangun di tempat pembuangan sampah di Kota Pekanbaru, Riau, bisa memproduksi daya hingga 10 mega watt (MW) yang baru merupakan sebagian kecil dari potensi listrik tenaga limbah. "Menurut survei yang kami lakukan, limbah sampah dalam satu hari dari masyarakat di Kota Pekanbaru, dapat menghasilkan 40 MW daya listrik," kata Firdaus di Pekanbaru, Selasa.


Banyak Sampah di Jakarta, Ini Komentar Jokowi

06 Maret 2013
Sumber : Digilib AMPL

Sampah yang sebenarnya barang sisa, dinilai Gubernur DKI Jakarta, Joko Widodo, sebagai sumber daya yang memiliki nilai ekonomi. Perubahan paradigma tersebut sudah diamanatkan dalam Undang-Undang Nomor 81/2012 tentang Pengelolaan Sampah sehingga sampah yang dihasilkan bisa berkurang karena nilai ekonomisnya bisa dimanfaatkan.


Pemenuhan Air Bersih Jadi Aspek Penilaian Lomba Pekon

06 Maret 2013
Sumber : Digilib AMPL

Sekretaris BPMPP Lambar Hotmuda mengutarakan, poin penilaian dalam lomba pekon tingkat kabupaten meliputi kesehatan. Seperti jumlah kematian serta gizi bayi dan balita, cakupan imunisasi serta pemenuhan air bersih dan kakus.


Gubernur Kepri Bentuk Tim Evaluasi Proyek Air Bersih

06 Maret 2013
Sumber : Digilib AMPL

Terkait banyaknya proyek Provinsi yang mandeg dan tidak bisa dimanfaatkan  masyarakat, maka Gubernur Keperi HM Sani membentuk Tim Evaluasi Proyek.


Warga Lomas Nikmati Air Bersih PNPM

06 Maret 2013
Sumber : Digilib AMPL

Program pemerintah dalam percepatan pembangunan kawasan pedesaan yang digelontorkan melalui Nasional Pemberdayaan Masyarakat Mandiri Perkotaan (PNPM-MP) dirasakan warga Kecamatan Long Mesangat (Lomas). Camat  Long Masengat  Ajuansyah menerangkan  proyek penyediaan air bersih yang  menggunakan dana PNPM-MP  sejak tahun 2009 dan dan tahun 2011 ini sudah lancar.


Tahun 2014, Air Bersih Masuk Belakangpadang

06 Maret 2013
Sumber : Digilib AMPL

Design Engineering Detail (DED) rencana pemasangan pipa air bersih dari Pulau Batam-Belakangpadang sudah dilakukan tahun 2012 lalu.


Sumber Air Bersih Bukit Kempas Tak Berfungsi

06 Maret 2013
Sumber : Digilib AMPL

Warga Dusun Jantak I, Desa Melingkat, Kecamatan Kayan Hilir, Kabupaten Sintang mengeluhkan air yang tidak layak konsumsi. Mereka berharap air bersih.


Dikembangkan, Produk Dekomposisi Sampah Untuk Pembangkit Listrik

06 Maret 2013
Sumber : Digilib AMPL

Metana dikenal sebagai gas rumah kaca yang memiliki 23 kali dampak pemanasan global yang lebih besar daripada karbondioksida


Penanggulangan Banjir Dipertanyakan

06 Maret 2013
Sumber : Digilib AMPL

RATUSAN rumah di Ibu Kota kembali terendam. Meluapnya Sungai Ciliwung membuat 5.933 keluarga di sembilan kelurahan Jakarta Timur dan Jakarta Selatan berjibaku mengatasi banjir. Tak ayal, program pengendalian banjir yang dicanangkan Joko Widodo pada masa kampanye kembali dipertanyakan.


Jokowi Ajak Warga Jakarta Kelola Sampah Menghasilkan Uang

06 Maret 2013
Sumber : Digilib AMPL

Gubernur DKI Jakarta Joko Widodo sudah mulai membuka lembaran baru dalam mengurusi Jakarta. Setelah banjir dan transportasi, Jokowi mulai mengurusi sampah di Jakarta.