Banjir Rendam 4 Kecamatan di Bone

14 Mei 2013
Sumber : Digilib AMPL

WATAMPONE– Hujan deras yang mengguyur Kabupaten Bone sejak Minggu (12/5) hingga dini hari kemarin menyebabkan Kecamatan Tanete Riattang, Tanete Riattang Timur, Sibulue, dan Cina, terendam banjir.


Pemprov Beri Kesempatan Swasta Kelola Air Bersih

14 Mei 2013
Sumber : Digilib AMPL

MEDAN –Pemerintah Provinsi (Pemprov) Sumatera Utara (Sumut) membuka kesempatan kepada swasta, baik asing maupun lokal berinvestasi di bidang air bersih untuk mengantisipasi kekurangan volume air bersih di daerah ini.


Juara Karya Tulis Sanitasi

14 Mei 2013
Sumber : Digilib AMPL

SEMARANG - Aughi Nurul Aqiila (SMP 2 Semarang) dan Natania Vira H (SMP Tarakanita Kota Magelang) masing-masing memenangi Lomba Karya Tulis dan Poster tentang Sanitasi Tingkat SMP/MTs se-Jateng, di gedung LPMP Jateng, Minggu (13/5). Kegiatan itu terkait dengan Pemilihan Duta Sanitasi Jateng 2013.


Ahok Akan Beli Kapal untuk Angkut Sampah

14 Mei 2013
Sumber : Digilib AMPL

Tumpukan sampah yang terdapat di Kepulauan Seribu, membuat salah satu lokasi rekreasi bagi wisatawan lokal dan mancanegara itu, tak lagi nyaman.


Pemprov DKI Saring Sampah Kiriman agar Tak Sampai ke Kepulauan Seribu

14 Mei 2013
Sumber : Digilib AMPL

Di Kepulauan Seribu banyak sampah-sampah kiriman dari Jakarta daratan dan sekitarnya. Pemprov DKI akan menyaring sampah-sampah itu sebelum sampai ke Kepulauan Seribu. Caranya?


Doktor Muda Indonesia Lulusan Jepang Beri Solusi Daur Ulang Sampah

14 Mei 2013
Sumber : Digilib AMPL

Seorang doktor warga Indonesia, Pandji Prawisudha,  dari Department of Environmental Science and Technology Tokyo Institute of Technology, Jepang, berusaha kuat mencari solusi bagi daur ulangBadan Penanggulangan Bencana Daerah Purbalingga, Jawa Tengah, mengimbau masyarakat di kabupaten itu memanfaatkan air secara efisien guna mengantisipasi kemungkinan terjadi kekeringan pada musim kemarau.


Waw, Tahun ini PDAM Cibatu Dapat Dana 7,5 M untuk Pengelolaan Air Bersih

14 Mei 2013
Sumber : Digilib AMPL

PDAM Unit Cibatu Kabupaten Garut tahun ini menerima aliran dana sebesar Rp7,5 milyar dari Kementerian BUMN. Anggaran itu diperuntukan pipanisasi dan pengolahan air bersih.


Pemprov Beri Kesempatan Swasta Kelola Air Bersih

14 Mei 2013
Sumber : Digilib AMPL

Pemerintah Provinsi (Pemprov) Sumatera Utara (Sumut) membuka kesempatan kepada swasta, baik asing maupun lokal berinvestasi di bidang air bersih untuk mengantisipasi kekurangan volume air bersih di daerah ini. 


Ajak Warga Memilah Sampah, Beri Penghasilan Tambahan dari Kerajinan Daur Ulang

13 Mei 2013
Sumber : Digilib AMPL

Kampanye sampah sebagai barang yang dapat memberi manfaat bagi kehidupan terus digelorakan. Motivasi inilah yang digaungkan Yayasan Pengembangan Ekonomi, Daur Ulang, dan Lingkungan Perkotaan (Peduli) Balikpapan. Didasarkan pada sampah rumah tangga, mereka mengelola sampah menjadi pupuk kompos, barang daur ulang seperti tas, kertas dan baju boneka.