Menteri PU Optimis Capai Target MDGs Sanitasi dan Air Minum

30 Mei 2013
Sumber : Digilib AMPL

Menteri Pekerjaan Umum (PU) Djoko Kirmanto menyatakan optimis target capaian Millenium Development Goals (MDG’s) di tahun 2015 untuk air minum dan sanitasi dapat tercapai. Hal tersebut dikemukakannya usai membuka Rapat Koordinasi Nasional (Rakornas) Program Penyediaan Air Minum dan Sanitasi Berbasis Masyarakat (Pamsimas) II di Jakarta, Rabu (29/5)


Program Sanitasi Serap US$ 244 Juta

30 Mei 2013
Sumber : Digilib AMPL

Menteri Pekerjaan Umum, Djoko Kirmanto, menyatakan, Kementerian Pekerjaan Umum menyiapkan dana sebesar US$ 244 juta atau sekitar Rp 2,3 triliun untuk Program Penyediaan Air Minum dan Sanitasi Berbasis Masyarakat (Pamsimas) tahap kedua. Dana itu akan dialokasikan melalui Direktorat Jenderal Cipta Karya Kementerian PU.“Dana tersebut berasal dari pinjaman Bank Dunia, hibah dari Australia, dan APBN,” kata Djoko.


Desa Kekurangan Air Bersih Dapat Bantuan Rp 275 Juta

29 Mei 2013
Sumber : Digilib AMPL

Direktur Jenderal Cipta Karya Kementerian Pekerjaan Umum, Imam S Ernawi menjelaskan setiap desa di Indonesia akan mendapatkan dana sekitar Rp 275 juta. Dana tersebut untuk memperbaiki sistem sanitasi dan layanan air minum


AIR MINUM & SANITASI: PU Gelar Program PAMSIMAS

29 Mei 2013
Sumber : Digilib AMPL

Ditjen Cipta Karya Kementerian Pekerjaan Umum menggelar Program Penyediaan Air Minum dan Sanitasi Berbasis Masyarakat (PAMSIMAS) II yang akan dilaksanakan secara menyeluruh di 32 provinsi dengan sasaran 219 kabupaten/kota pada 2013.


Ahok Janjikan Air Bersih Gratis Bagi Warga Miskin Jakarta

29 Mei 2013
Sumber : Digilib AMPL

Pelayanan air bersih bagi warga DKI Jakarta masih sangat minim. Salah satu kendalanya, keterbatasan instalasi pipa air bersih dan mahalnya pemasangan jaringan pipa air itu. Untuk pemasangan pipa baru saja masyarakat dibebani tarif Rp1,8 juta.


Ahok Minta PDAM Bangun Instalansi Pengolahan Air Bersih Sendiri

29 Mei 2013
Sumber : Digilib AMPL

Untuk mengantisipasi kelangkaan air bersih di Jakarta, Wakil Gubernur DKI Jakarta Basuki Tjahaja Purnama meminta Perusahaan Air Minum Daerah (PDAM) Jaya untuk membangun sistem Instalansi Pengolahan Air (IPA) sendiri.


Banyak Masyarakat Belum Dapat Air Bersih, Pemerintah Sebar Rp 2 Triliun

29 Mei 2013
Sumber : Digilib AMPL

Kementerian Pekerjaan Umum mengucurkan dana US$ 244 juta atau sekitar Rp 2,3 triliun kepada 219 kabupaten/kota, untuk perbaikan sarana layanan air bersih dan sanitasi.


Sanitasi Buruk, Djokir: Separuh Penduduk RI Rentan Terkena Diare dan Tifus

29 Mei 2013
Sumber : Digilib AMPL

Menteri Pekerjaan Umum Djoko Kirmanto alias Djokir mengungkapkan, separuh dari total penduduk Indonesia (240 juta jiwa) kekurangan layanan air bersih dan sanitasi. Sehingga banyak penduduk Indonesia rentan terkena penyakit yang dipicu sistem sanitasi yang buruk seperti diare dan tifus.


PT Jakpro Bangun Instalansi Pengolahan Air Limbah di Waduk Pluit

29 Mei 2013
Sumber : Digilib AMPL

Dalam pengembangan normalisasi Waduk Pluit di Jakarta Utara, PT Jakarta Propertindo (Jakpro) diberikan tanggung jawab membangun jalan inspeksi di dua sisi bantaran waduk, serta instalansi pengolahan air bersih dan air limbah di sekitar waduk.


Ahok Ingatkan Waduk Pluit Hanya untuk Pengolahan Air

29 Mei 2013
Sumber : Digilib AMPL

Wakil Gubernur DKI Jakarta Basuki Tjahaja Purnama (Ahok) mengingatkan PT Jakarta Propertindo (JakPro) untuk menggunakan lahan Waduk Pluit khusus untuk penanganan banjir.