Jokowi Naikkan Anggaran untuk Solusi Banjir dan Macet

24 Januari 2014
Sumber : Digilib AMPL

Pemerintah Provinsi DKI Jakarta mengajukan peningkatan signifikan alokasi dana untuk mengatasi banjir dan kemacetan, dalam Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) 2014 DKI Jakarta. Peningkatan anggaran sampai dua kali lipat dibandingkan tahun lau.


Dinas PU Bakal Tuntut Penggalian Jalan Sembarangan

24 Januari 2014
Sumber : Digilib AMPL

Dinas Pekerjaan Umum (PU) Provinsi DKI Jakarta menyebutkan salah satu penyebab genangan di jalan-jalan Ibu Kota adalah berkurangnya luas saluran air jalan (drainase) karena galian untuk kepentingan utilitas seperti kabel optik, pipa air, ataupun gas. Berkurangnya luas penampang drainase itu disebabkan pihak pemasang utilitas tidak melakukan penggalian dengan aturan dan standar yang sudah PU berikan.


PU DKI akan Bangun Terowongan Air

24 Januari 2014
Sumber : Digilib AMPL

Kepala Dinas Pekerjaan Umum (PU) DKI, Manggas Rudy Siahaan mengatakan pihaknya akan membangun terowongan air di bawah jaringan jalan untuk mengatasi banjir yang disebabkan perubahan tata ruang di ibukota.


Sodetan Solusi Sesaat

24 Januari 2014
Sumber : Digilib AMPL

Pembuatan sodetan Sungai Ciliwung ke Cisadani untuk mengatasi banjir di Ibu Kota dinilai hanya solusi sementara. Kebijakan tersebut harus dibarengi dengan langkah jangka panjang lainnya.


Pemprov akui buruknya drainase di ibu kota

24 Januari 2014
Sumber : Digilib AMPL

Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta melalui Dinas Pekerjaan Umum (PU) DKI mengakui, banjir dan genangan yang terjadi di sejumlah jalan di Jakarta diakibatkan buruknya drainase.


Sistem Drainase yang Buruk Jadi Penyebab Banjir Jakarta

24 Januari 2014
Sumber : Digilib AMPL

Kondisi kota Jakarta yang belum memiliki sewerage system (sistem aliran pembuangan) dinilai sebagai penyebab sebagian besar saluran drainase jalan di ibukota menjadi over capacity. Akhirnya menyebabkan banjir dan genangan di berbagai titik.


Rehabilitasi Drainase Gunakan Skala Prioritas

24 Januari 2014
Sumber : Digilib AMPL

Perbaikan drainase Kabupaten Kulonprogo bagian selatan akan menggunakan skala prioritas menyusul dana yang tersedia tidak mencukupi untuk memperbaiki seluruh kerusakan yang ada. Saat ini dana yang tersedia untuk perbaikan drainase sebesar Rp 12 Miliar berasal dari Balai Besar Wilayah Sungai Serayu Opak.


Tim Siaga Sapu Bersih Sampah Kota

24 Januari 2014
Sumber : Digilib AMPL

Patut diacungi jempol. Tim siaga yang beranggotakan 20 orang perempuan, yang direkrut oleh Pemrintah Kota Kupang pada Tahun Anggaran 2010 lalu itu, ternyata memberi kontribusi besar bagi kebersihan dalam wilayah Kota Kupang.


Air Bersih di Gunung Mas Kini Tak Lagi Langka

24 Januari 2014
Sumber : Digilib AMPL

Di saat Jakarta kewalahan mendapatkan kiriman air bah dari Bogor, Lampung Timur justru mengharapkan hibah air. Penduduk Desa Gunung Mas, Kecamatan Marga Sekampung, Kabupaten Lampung Timur, Provinsi Lampung selama puluhan tahun selalu menadah hujan.


Potensi Besar, Pengembangan PLTA di RI Cuma 5%

24 Januari 2014
Sumber : Digilib AMPL

 Potensi pengembangan tenaga air di Indonesia masih sangat tinggi. Selain untuk air minum, salah satu sektor yang masih berpotensi berkembang adalah Pembangkit Listrik Tenaga Air (PLTA).