TOT Capacity Building STBM (Tahap II): Lembang 28 Nov S/d 4 Desember 2010. DISK 1 (Stop BABS)

Penerbit:Jakarta: Bakti Husada, Sanitasi Total Berbasis Masyarakat, 2010
Tahun Terbit:2010
No. Klasifikasi:363.72.071 TOT
Kata Kunci:Sanitasi, TOT, SBM, Stop BABS, CLTS,
Lokasi:Perpustakaan Pokja AMPL, Telp. 021-31904113
Kategori:Compact Disc

 CD ini berisi beberapa materi yang berhubungan dengan sanitasi di masyakarat yang diperlukan untuk TOT Capacity Building STBM.  Sisi sanitasi yang bahas diantaranya adalah refleksi pengalaman program/proyek Sanitasi masa lalu, pengenalan program STOP BABS (Buang Air Besar Sembarangan), prinsip CLTS, prinsip-prinsip STOP BABS/CLTS, 3 pilar analisa partisipatif masyarakat dan perubahan perilaku, partisipasi dan tingkatan partisipasi,  pengenalan alat utama P.R.A (Participatory Rural Appraisar), elemen pemicu untuk mendorong perubahan perilaku dan alat P.R.A yang bisa digunakan, fasilitas di komunitas dan ditambah 3 buah film yang juga berhubungan dengan sanitasi.



Post Date : 30 November 2011