|
Kondisi umum dan permasalahan Pondok Pesantren Sumber Bungur Pakong, adalah satu dari 247 pondok pesantren yang ada di Kab. Pemekasan dengan jumlah santri yang menetap 746 terdiri dari 436 santri putri dan 328 santri putra. Untuk keperluan mandi, cuci, kakus sebagaian besar santrinya menggunakan sungai yang berada dibelakang pondok pesantren, karena pondok pesantren ini hanya memiliki 12 buah jamban tanpa pengolahan limbah dan kondisinya kurang layak. Dengan adanya Proposal Rencana Pembangunan Sanitasi Oleh Masyarakat/Sanimas Untuk Permukiman Padat kota Pamekasan. Dengan tujuan agar dana yang telah dialokasikan, sebagaimana tercantum dalam nota kesepakatan antara SANIMAS dengan Pemerintah Kota Pamekasan tentang pelaksanaan program SANIMAS untuk pembangunan sarana fisik sanitasi masyarakat, segera dicairkan. Dengan tujuan untuk meningkatkan kesehatan masyarakat dan menciptakan lingkungan yang bersih dan sehat. Post Date : 22 September 2006 |