|
Hari Air Dunia sangat penting untuk memusatkan perhatian masyarakat pada berbagai isu penting, diantaranya: Jejaring AMPL bersama-sama dengan Pokja AMPL, WASPOLA, Jaringan Air dan Sanitasi (JAS), ISSDP, IATPI, BORDA Indonesia, ESP/USAID, Air Kita (Europromocap-IWAT), Teknik Lingkungan Universitas Trisakti dan TSSM berpartisipasi dalam pameran Hari Air Dunia 2008, yang dilaksanakan di Jakarta International Expo Kemayoran, Jakarta Pusat. Pameran ini berlangsung selama tiga hari dari tanggal 27 Maret sampai 29 Maret 2008. Acara pembukaan dilakukan oleh Menteri Pekerjaan Umum, Joko Kirmanto. Dalam sambutannya Joko Kirmanto mengingatkan akan bahaya limbah terhadap sumber daya air, dan disampaikan pula bahwa air dan sanitasi merupakan urusan bersama. Daftar Isi: I. Latar Belakang Post Date : 03 September 2008 |