Kumpulan Panduan Teknis Pengelolaan Air Tanah

Pengarang:Direktorat Tata Lingkungan Geologi Dan Kawasan Perambangan.
Penerbit:Direktorat Tata Lingkungan Geologi Dan Kawasan Perambangan. 378 hal
Tahun Terbit:Th. 2004
No. Klasifikasi:333. 910 415 Kum
Lokasi:Perpustakaan KLH
Kategori:Petunjuk
Dengan berlakunya otonomi daerah sejak tahun 2000, setelah satu tahun undang - undang nomor 22 tahun 1999 tenang pemerintahan daerah diterbitkan, penyelenggaraan pengelolaan air tanah tidak lagi menjadi monopoli pemerintah, tetapi juga menjadi wewenang pemerintah provinsi dan pemerintah kabupaen/kota.
Dengan adanya buku kumpulan panduan teknis pengelolaan air tanah yang diterbitkan oleh departmen Energi dan Sumber Daya Mineral akan sangat membantu pemerintah dalam melaksanakan tugas pemerintah di bidang pengelolaan air tanah.

Daftar Isi:
1. Panduan Teknis Investarisasi Air Tanah
2. Panduan Teknis Konservasi air Tanah
3. Panduan Teknis Pendayagunaan Air Tanah
4. Perizinan Air Tanah
5. Panduan Teknis Khusus Di Bidang Air Tanah


Post Date : 04 Agustus 2006