|
Kliping Air Minum dan Penyehatan Lingkungan Juni 2008 ini merupakan salah satu alternatif pemantauan persoalan air minum dan penyehatan lingkungan yang terjadi di Indonesia yang dimuat di sejumlah media massa nasional selama bulan Juni 2008. Kliping ini merupakan salah satu produk Kelompok Kerja Air Minum dan Penyehatan Lingkungan (Pokja AMPL) yang berbentuk hard copy. Untuk bentuk soft copy dapat dilihat di situs http://www.ampl.or.id Sistematika isi kliping ini terdiri atas empat bagian yakni air minum, persampahan, drainase, dan sanitasi. Berita dan artikel tersebut merupakan kumpulan berita dari bulan Juni 2008, yang didominasi berita mengenai masalah air minum yang menimpa daerah-daerah di Indonesia. Ditambah dengan suara anda, serta sekilas makalah “Uji Penurunan Jumlah Escherchia Coli Menggunakan Proses Fotokatalis dengan Katalis TiO2 dan Sinar UV 15 Watt”. Post Date : 08 September 2008 |