|
Indikator Kesejahteraan Rakyat 2007 merupakan publikasi tahunan BPS penerbitan ke-37 yang menyajikan tingkat perkembangan kesejahteraan rakyat Indonesia antar waktu dan perbandingannya antar provinsi serta daerah tempat tinggal. Data yang digunakan bersumber dari BPS dan instansi lain di luar BPS. Sebagian besar data indikator kesejahteraan rakyat merujuk pada keadaan Juli 2007 (data Susenas 2007), khusus untuk data ketenagakerjaan bersumber dari Sakernas 2007 keadaan Agustus. Daftar Isi: 1. Kependudukan Lampiran Post Date : 04 Februari 2009 |