|
![]() Tujuan dari kegiatan ini: 1.Sebagai media berbagi pengalaman antara peserta untuk menemukan pointer-pointer yang masih lemah dan kunci keberhasilan agar dapat melaksanakan kegiatannya sesuai dengan rencana aksi yang diharapkan. 2.Peserta dapat memperoleh input bagaimana melakukan program berbasis masyarakat dan bagaimana memfasilitasi seluruh rangkaian proses implementasi. Kegiatan ini diawali dengan mengidentifikasi apa yang dibutuhkan oleh Master Fasiltator selama pelatihan implementasi di Kendari, presentasi, dan diakhiri dengan konsultasi. Output dari kegiatan ini adalah Peserta dapat memahami, memperbaiki dan mampu melaksanakan kegiatan pemberdayaan masyarakat berbasis masyarakat secara benar dan pada situasi yang tepat di daerahnya masing-masing. Post Date : 26 Januari 2007 |