Draft Pembelajaran Pengelolaan Data Air Minum dan Penyehatan Lingkungan Di Daerah: Sebuah Konsep dengan Pendekatan Kebutuhan

Pengarang:Sofyan Iskandar (Editor)
Penerbit:Jakarta, WASPOLA & Pokja AMPL, Mei 2009, Cet.pertama, iv + 13 hal
No. Klasifikasi:623.854 ISK d
Kata Kunci:AMPL-pengelolaan data, draft, lesson learned
Lokasi:Perpustakaan AMPL, Telp. 021-31904113
Kategori:Buku

Buku pembelajaran pengelolaan data air minum dan penyehatan lingkungan di daerah ini berisi tentang pembelajaran seluruh proses pengelolaan data AMPL dalam rangka meningkatkan kinerja pembangunan AMPL. Dengan adanya pembelajaran ini diharapkan dapat menjadi masukan dalam penyempurnaan panduan pengelolaan data AMPL di daerah.
 
Buku pembelajaran ini dapat digunakan oleh berbagai pihak sesuai kebutuhan pemerintah kabupaten/kota yang menyelenggarakan kegiatan pengelolaan data AMPL untuk pelaksanaan kebijakan dalam mendukung kegiatan pelaksanaan kebijakan di kabupaten/kota. Juga dapat digunakan oleh pemerintah pusat, propinsi atau stakeholder lain dalam mendukung kegiatan pelaksanaan kebijakan AMPL-BM.

Buku pembelajaran ini terdiri dari empat bagian. Bagian 1 berisis isu pengelolaan data, bagian 2 konsep pengelolaan data AMPL, bagian 3 implementasi uji coba, sedangkan bagian 4 berisi pembelajaran.

Daftar Isi:

Kata Pengantar
Daftar Isi

Bab I. Pendahuluan
1.1 Latar Belakang
1.2 Isu Pengelolaan Data AMPL

Bab II. Konsep Pengelolaan Data AMPL Daerah
2.1 Penyemaan Persepsi tentang Pentingnya Data AMPL dalam Pembangunan AMPL Daerah
2.2 Variabel Data yang Prioritas sesuai Kebutuhan
2.3 Mendata mulai dari level terkecil
2.4 Menawarkan metode registrasi dan survai
2.5 Menawarkan metode registrasi dan survai

Bab III. Implementasi Uji Coba
3.1 Pemilihan Daerah
3.2 Lokakarya Data Awal
3.3 Pelatihanan untuk Pelatih
3.4 Pelatihan Pencacah
3.5 Pelaksanaan Pengumupulan Data Pengolahan Data
3.6 Lokakarya Data Akhir

Bab IV. Pembelajaran
 



Post Date : 08 Juni 2009