Berani No.30/Th.5/ 21 Mei 2010 Kesenian Betawi

Penerbit:Jakarta, Berani (Berita Anak Indonesia) PT. Anugerah Mitra Dharma Graha, Mei 2010, 16 hal
Tahun Terbit:Th. 2010
No. Klasifikasi:028.5 BER k
Kata Kunci:koran Anak, Berani, Berita Anak Indonesia, bacaan anak & remaja, seni Betawi, Kampanye Peduli Sanitasi
Lokasi:Perpustakaan AMPL, Telp. 021 - 31904113
Kategori:Majalah

Koran anak pertama di Indonesia, Berani kali ini menyajikan cerita mengenai kesenian Betawi sebagai halaman sampul. Sejumlah anak menyaksikan atraksi ondel-ondel kelompok kesenian Betawi Bulan Cenpaka di Kampung Rawa, Cempaka Putih, Jakarta, Rabu (19/5). Ondel-ondel sebagai salah satu kesenian Indonesia harus tetap dilestarikan agar tidak hilang. Selain itu ada juga artikel mengenai Kongres Guru Indonesia, Kampanye Peduli Sanitasi di Sumatra Barat, penyelamatan penyu langka, maskot Olimpiade 2012, Wenlock dan Mandeville, dan lain-lain.



Post Date : 31 Mei 2010