Laporan Progress Pamsimas, Mei 2012

Pengarang:Pamsimas
Penerbit:Jakarta: Kementrian Pekerjaan Umum Dirjen Cipta Karya Direktorat Pengembangan Air Minum Departemen Pekerjaan Umum, Pamsimas, 2012; ii, 78 hal + tabel + 30 cm
Tahun Terbit:2012
No. Klasifikasi:623.854.070.4 Pam l
Kata Kunci:Laporan, Pamsimas, Mei 2012, AMPL
Lokasi:Perpustakaan Pokja AMPL. Telepon 021-31904113
Kategori:Laporan

Agar dapat meningkatkan kapasitas fasilitasi di tahun  2012 ini, maka CMAC telah menyiapkan rencana untuk menyelenggarakan TOT, training maupun refreshing kepada PMAC, trainer untuk segera dilatihkan kepada para DMAC dan fasilitator.

Pada tanggal 6-11 Februari 2012 telah dilaksanakan TOT pelatihan fasilitator di Jakarta yang akan dilanjutkan dengan pelatihan refresher bagi fasilitator lama serta pelatihan pratugas bagi fasilitator baru pada lokasi provinsi masing masing.

Selain kegiatan pelatihan terdapat beberapa kegiatan lain yang dilaksanakan selama bulan Mei 2012 yang terangkum dalam laporan Progress kali ini. semua kegiatan yang dilaksanakan mengacu pada tujuan Program Pamsimas yaitu untuk meningkatkan warga miskin perdesaan dan pinggiran kota  (peri urban) yang dapat mengakses perbaikan pelayanan serta fasilitas air minum dan sanitasi serta meningkatkan nilai dan perilaku hidup bersih dan sehat (hygiene) dalam rangka usaha pencapaian target MDGs sektor air minum dan sanitasi melalui upaya-upaya pengarus-utamaan (mainstreaming) dan perluasan (scalling up) pendekatan berbasis masyarakat (community driven approach).

 



Post Date : 07 November 2012