|
The Sanitation Hygiene and Water Programme (SHAW) merupakan program yang terkait dengan kemitraan dari lima LSM Indonesia dengan LSM dari Belanda yang bernama SIMAVI. Program SHAW ini melaksanakan 5 pilar sanitasi total berbasis masyarakat (STBM) di Indonesia Timur. Sampai Maret 2014, SHAW telah mengintervensi 1.005 desa, 112 kecamatan dan lebih dari 1,3 juta orang di 9 kabupaten. Sebagia hasilnya, lebih dari 900 ribu orang telah mempraktekkan perilaku saniter dan higienis (100% STBM) tanpa subsidi untuk sarana sanitasi dan hygiene serta operasional dan perawatannya. Bahkan sudah 471 desa dan 40 kecamatan telah mendeklasikan 100% STBM oleh camat setempat. Selain di desa, di akhir 2012 SHAW pun mulai mengintervensi STBM di Sekolah Dasar (SD). Post Date : 30 September 2014 |
Program & Proyek |
Fakta & Data |
Tentang KamiKosaKataSejarah Pokja Anggota Pokja |
MediaSiaran PersGaleri Foto Galeri Video |
Sekretariat Kelompok KerjaJl. Lembang No. 35, Menteng
|