Sampah Luar Jakarta

Halaman : 38
Menampilkan 741 - 760 dari 2437 data

Pengelolaan Sampah Mandiri Perlu Didukung

GERAKAN pengelolaan sampah mandiri memerlukan peran serta masyarakat. Dorongan menekan volume sampah perkotaan perlu terus dilakukan. Pasalnya, pengelolaan sampah melalui Tempat Pembuangan Sampah Akhir (TPA) sudah habis pada 2013.

90% TPA Berpotensi Timbulkan Bencana

YOGYAKARTA - Kondisi Tempat Pembuangan Akhir (TPA) di Indonesia masih memprihatinkan, dan berpotensi menimbulakn bencana. Pasalnya, 90% dinyatakan tidak memenuhi syarat.

Sampah Diolah Jadi Energi

Palembang, Kompas - Perusahaan asal Korea, Urano Hitech Corporation, menawarkan kerja sama investasi kepada Pemerintah Kota Palembang untuk pengolahan sampah plastik. Dengan metode pemanasan tinggi, perusahaan ini mampu mengubah sampah plastik menjadi bahan bakar.

4 Wilayah Kena Retribusi Sampah Baru

MAKASSAR(SI) Pemkot Makassar memastikan menaikkan tarif retribusi sampah yang baru di empat kecamatan.Keempat kecamatan itu,adalah Wajo, Ujung Pandang,Tamalanrea,dan Biringkanaya.

Usang, Konsep Sampah di Depok

URGENSI penanganan sampah di Kota Depok masih dilihat sebelah mata oleh pihak yang ber tanggung jawab. Setiap harinya, ribuan ton sampah menggunung di Tempat Pem- buangan Akhir (TPA) Cipayung

Pengelolaan Sampah Ciangir Adopsi Teknologi Jerman

TEMPAT Pengolahan Sampah Terpadu (TPST) Ciangir Kabupaten Tangerang direncanakan menggunakan teknologi pengolahan sampah asal Jerman. Selain menghasilkan listrik, teknologi ini akan menghasilkan kompos dalam pengolahannya

Gandeng Singapura Urusi Sampah, Tangsel Berhalusinasi

NIAT Pemerintah Kota Tangerang Selatan (Pemkot Tangsel) menggandeng investor asal Singapura untuk mengelola sampah warga kota tersebut dinilai mengada-ada. Selain tidak ada dana alokasi dari Bank Dunia untuk pembangunannya, pengelolaan sampah berbasis teknologi mutakhir membutuhkan biaya yang tidak sedikit untuk operasionalnya. Pemkot Tangsel dinilai sedang berhalusinasi tentang persoalan sampah ini.

Tangerang Minta Retribusi Sampah Tinggi

PEMERINTAH Kabupaten Tangerang meminta retribusi sampah (tipping fee) di Tempat Pengolahan Sampah Terpadu (TPST) Ciangir lebih tinggi dari Tempat Pembuangan Akhir (TPA) Bantar Gebang Bekasi.

Tangerang Selatan Gandeng Investor Singapura untuk Tangani Sampah

Tangerang, Kompas - Setelah kewalahan menangani sampah yang menumpuk di wilayahnya, Pemerintah Kota Tangerang Selatan berencana menggandeng investor swasta Singapura untuk mengolah sampah. Penduduk Tangerang Selatan setiap hari memproduksi sekitar 400 meter kubik sampah per hari.

Pembuangan Sampah Harus Segera Ditertibkan

BEKASI, (PR).- Dinas Kebersihan Kota Bekasi mengaku kewalahan menertibkan tempat pembuangan sampah (TPS) liar yang diperkirakan sudah mencapai 68 titik dengan skala besar di Kota Bekasi. Selain sebagian TPS telah dijadikan lahan bisnis oleh segelintir warga, Dinas Kebersihan Kota Bekasi kesulitan mencari sumber sampah yang dibuang ke lahan kosong.

Instalasi Pengolah Sampah Perkotaan Dibangun

Palembang, Kompas - PT Green Waste Indonesia menawarkan program kerja sama pengelolaan sampah perkotaan kepada Pemerintah Kota Palembang. Secara konkret, perusahaan multinasional yang telah mengembangkan hal serupa di beberapa negara itu siap menginvestasikan dana sekitar Rp 120 miliar untuk membangun instalasinya

Tempat Sampah Menghilang di Harau

Lima Puluh Kota, Kompas - Tempat sampah nyaris hilang di lokasi wisata Lembah Harau, tujuan wisata andalan Sumatera Barat. Sampah plastik banyak berserakan di sekitar lapak penjual makanan dan minuman. Sebagian sampah juga berserakan di rerimbunan pohon di dekat sarasah (air terjun)

Warga Masih Keluhkan Sampah

BEKASI, (PR).- Sebagian besar warga di Kota Bekasi masih mengeluhkan penanganan sampah yang tidak dikelola dengan baik. Terbukti, banyak tumpukan sampah di beberapa ruas jalan maupun jalan lingkungan masyarakat yang belum terangkut. Kondisi itu dinilai tidak sesuai dengan keinginan Kota Bekasi untuk meraih Adipura.

Kabupaten Tangerang Siap Tampung Sampah Pasar Ciputat

TAK kunjung beresnya penanganan sampah di Pasar Ciputat, Kota Tangerang Selatan membuat pengelola pasar berniat mengalihkan pengelolaanya dari pemerintah daerah setempat ke pihak lain. Tumpukan sampah yang terus menggunung membuat aktivitas pasar terganggu.

Tumpukan Sampah Hiasi Garut

GARUT, (PR).- Sedikitnya seratus tenaga kerja kontrak (TKK) di lingkup Bidang Kebersihan Dinas Perumahan Tata Ruang dan Cipta Karya (Pertacip) Kab. Garut belum menerima honor selama tiga bulan. Hal tersebut berpengaruh pada kegiatan operasional pengangkutan sampah sehingga menjadi tersendat yang mengakibatkan banyaknya tumpukan sampah.

Dikeluhkan, Sampah di Bekas TPS

TEGAL-Sampah yang menumpuk di bekas Tempat Pembuangan Sementara (TPS) Pasar Langon yang terletak bersebelahan dengan SMA Negeri 3 Kota Tegal dikeluhkan oleh para pengajar sekolah tersebut.

Lumpur Hambat Projek Pembuangan Sampah

KARAWANG, (PR).- Kendati projek pembangunan Tempat Pembuangan Sampah Akhir (TPSA) Leuwisisir, di Desa Leuwisisir, Kecamatan Telukjambe Barat, Kab. Karawang telah rampung, tetapi masih terkendala dengan buruknya akses masuk menuju lokasi. Sepanjang dua belas kilometer jalan menuju lokasi masih dalam kondisi berlumpur.

Investor Singapura Garap Sampah Tangsel

PEMERINTAH Kota Tangerang Selatan berencana menggandeng investor luar negeri untuk pengelolaan sampah. Hal ini ditempuh karena upaya menjalin kerja sama dengan pihak lain telah gagal. Lokasinya akan menggunakan Tempat Pembuangan Sampah Akhir (TPA) Cipeucang yang mulai digunakan

Swastanisasi sampah Batam diklaim berhasil

BATAM: Proyek swastanisasi sampah di Kota Batam yang dilakukan melalui kerja sama antara pemkot dengan PT Surya Sejahtera Envirotech (SSET) diklaim telah menghasilkan pendapatan Rp1,07 miliar.

Tangerang Selatan Gagal Tangani Sampah

Tangerang Selatan, Kompas - Sampai saat ini, Pemerintah Kota Tangerang Selatan gagal menangani sampah warganya. Volume sampah yang menumpuk bertambah dan semakin banyak tempat pembuangan sementara ilegal di sejumlah ruas jalan.

Terpopuler di Sampah Luar Jakarta

Konsentrasi Metana antara LEL dan UEL, Dapat Menyebabkan Ledakan di TPA Sampah

Kategori : Kumpulan Berita - Artikel - Sampah Luar Jakarta

Mengintip Pengelolaan Sampah di Jerman

Kategori : Kumpulan Berita - Artikel - Sampah Luar Jakarta

Mengelola Sampah Puing Pascabencana

Kategori : Kumpulan Berita - Artikel - Sampah Luar Jakarta

KISAH TRAGIS TPA LEUWIGAJAH?

Kategori : Kumpulan Berita - Artikel - Sampah Luar Jakarta

Enri Damanhuri-Tri Padmi, Suami-Istri yang Menggeluti Sampah

Kategori : Kumpulan Berita - Artikel - Sampah Luar Jakarta