Banjir di Luar Jakarta

Halaman : 56
Menampilkan 1101 - 1120 dari 2746 data

Ribuan Hektar Tanaman Padi Terendam

KUDUS, KOMPAS - Hujan susulan sepanjang Senin (12/1) mengakibatkan sekitar 1.000 hektar bibit dan tanaman padi di lima kabupaten di Jawa Tengah, yaitu Kudus, Jepara, Demak, Grobogan, dan Pati, terendam banjir melebihi wilayah genangan pada peristiwa Sabtu lalu

Semarang Dilanda Banjir

SEMARANG] Hujan deras yang mengguyur Semarang, Jawa Tengah, selama dua hari membuat sejumlah wilayah di Semarang dilanda banjir. Genangan air hingga Selasa (13/1) masih melanda wilayah utara Semarang, seperti di kawasan Kota Lama, Bubakan, Muktiharjo, Terminal Terboyo, Jalan Ronggowarsito, Stasiun Tawang, Jl Raden Patah, dan Jl Pengapon

Banjir Tak Kunjung Surut

SEMARANG- Hingga Senin (12/1), banjir akibat hujan deras yang terjadi sehari sebelumnya, belum juga surut. Sejumlah wilayah di Kota Semarang masih terendam genangan

Ribuan Rumah di Pantura Terendam

INDRAMAYU -- Cuaca buruk berdampak pada kawasan di pesisir pantai utara (pantura) Jawa Barat. Kemarin ribuan rumah penduduk di Kota Cirebon terendam banjir akibat luapan Sungai Kriyan. Di Indramayu, ratusan rumah di Kecamatan Kandanghaur terendam rob

Banjir Landa Kelurahan Susukan

UNGARAN - Banjir melanda perumahan warga di RW II Kelurahan Susukan, Kecamatan Ungaran Timur, Kabupaten Semarang, Minggu (11/1) siang. Sedikitnya tiga rumah terendam air bah yang mencapai tinggi 60 cm tersebut. Selain itu, lalu lintas di lingkungan itu terganggu.

Banjir Memutus Jalan Trans-Sulawesi

MAKASSAR -- Banjir yang terjadi sejak Sabtu malam lalu memutus Jalan Trans-Sulawesi yang menghubungkan Sulawesi Barat dan Sulawesi Selatan. Jembatan Deking dan Tinambung, yang menghubungkan jalan di Desa Lombong, Malunda, ambruk terbawa arus. Akibatnya, jalur ke arah Pinrang menuju Kabupaten Mamuju dan sebaliknya lumpuh

Cirebon Diterjang Banjir

CIREBON, (PR).- Ribuan rumah di Kel. Kasepuhan dan Kel. Pegambiran, Kec. Lemahwunguk, Kota Cirebon, terendam banjir bandang pada Minggu (11/1) malam. Selain merendam ribuan rumah dan memorak-porandakan kawasan permukiman warga, banjir bandang juga merendam dua sekolah, yaitu SD Tirta Winaya 1 dan 2 Kel. Kasepuhan, Kec. Lemahwungkuk

Banjir di Beberapa Daerah

Denpasar, Kompas - Bencana banjir, hari Minggu (11/1), kian meluas di beberapa daerah. Di Denpasar, Bali, sejumlah kawasan terendam, sedangkan di Kalimantan Barat lebih dari 1.000 warga mengungsi. Banjir juga menyebabkan jalur ke Majene, Sulawesi Barat, terputus

Pompa dan Petugas Bekerja Tak Optimal

SURABAYA, KOMPAS - Banjir yang terjadi di sebagian besar ruas jalan Kota Surabaya salah satunya disebabkan kurang optimalnya pengoperasian pompa penyedot air di beberapa boezem. Padahal, fungsi pompa penyedot air sangat vital untuk mengurangi volume air saat curah hujan tinggi

Banjir Sapu Gianyar

GIANYAR - Hujan lebat disertai angin kencang menyapu Bali secara keseluruhan. Gianyar paling parah. Akibat hujan tak henti sejak Sabtu malam hingga Minggu dini hari kemarin, 10 ekor sapi hanyut dan dua jembatan putus. Di kawasan Pantai Siut dilaporkan lima ekor sapi hanyut

Surabaya Terendam

Surabaya, Kompas - Hujan deras yang mengguyur Surabaya selama dua jam, Kamis (8/1) sore, mengakibatkan sejumlah kawasan di kota terendam banjir. Akibatnya, penumpukan kendaraan terjadi hampir di setiap ruas jalan karena banyak pengendara kendaraan menghindari genangan air. Bahkan banyak kendaraan yang mogok terjebak di genangan

Banjir Lagi, Banjir Lagi...

Ketinggian genangan air di sejumlah lokasi bedabeda. Di kawasan Darmo, ketinggian air di beberapa titik ada yang mencapai lutut kaki orang dewasa. Pemandangan serupa juga tampak di kawasan Wonokromo,Bratang, sebagian Gubeng,Kedung Baruk, Semolowaru, Manyar,Margorejo,Jalan Indragiri, Jalan Mayjen Sungkono, hingga kawasan Tanjung Perak.

Banjir Rusak Bendungan dan Talut

Purbalingga, Kompas - Banjir merusak empat bendungan di sejumlah sungai di wilayah Purbalingga. Selain itu, sejumlah tebing dan talut ambrol karena tererosi air sungai yang dari tahun ke tahun makin besar kala banjir

Banjir Rusak Sawah

Medan, Kompas - Pada awal tahun sebanyak 3.542 hektar lahan pertanian di Sumatera Utara tergenang air. Dari luas lahan ini, 190 hektar di antaranya mengalami gagal panen. Tidak hanya itu, banjir pada minggu pertama awal tahun 2009 ini juga merusak sarana pertanian

Banjir Rusak Ratusan Hektar Lahan Pertanian

Tenggarong, Kompas - Luapan Sungai Mahakam merusak 468 hektar lahan pertanian di Kabupaten Kutai Kartanegara, Kalimantan Timur. Banjir setinggi 2 meter, yang menerjang sembilan dari 18 kecamatan di Kutai Kartanegara sejak pertengahan Desember 2008, kini berangsur-angsur surut

Banjir Meluas, Warga ke Bukit

Tenggarong, Kompas - Luapan Sungai Mahakam makin meluas. Tak kurang dari 73 kelurahan di Kabupaten Kutai Kartanegara, Kalimantan Timur, tergenang. Akibatnya, 93 keluarga dari 8.927 keluarga yang rumahnya kebanjiran terpaksa mengungsi ke perbukitan

Medan, Binjai dan Tebingtinggi Banjir

MEDAN(SINDO) Hujan deras yang mengguyur hampir seluruh wilayah Sumatera Utara di awal tahun ini mengakibatkan banjir di sejumlah daerah. Ribuan rumah terendam dan ratusan jiwa mengungsi. Namun, dilaporkan belum ada korban jiwa.

Banjir Mengancam Lagi

Medan, Kompas - Sejumlah sungai di Sumatera Utara meluap karena tak mampu menampung air hujan. Akibatnya, di daerah aliran sungai terjadi banjir yang menggenangi rumah warga dan menghambat arus lalu lintas

Tanggul Jebol, Warga Kebanjiran

KUNINGAN, (PR).- Sejumlah rumah warga di Kampung Desa Citaal, Kec. Ciwaru, Kab. Kuningan tergenang banjir setinggi 30 cm, setelah tanggul kali yang melewati daerah itu ambrol akibat tergerus arus sungai yang cukup deras saat hujan lebat beberapa hari terakhir ini. Hal serupa juga terjadi di Desa Segong, Kec. Karangkancana

Banjir Rendam Kutai

Samarinda, Kompas - Luapan Sungai Mahakam mengakibatkan 2.000 keluarga di empat kecamatan di Kabupaten Kutai Kartanegara, Kalimantan Timur, kebanjiran. Sebanyak 50 keluarga mengungsi karena rumah mereka diterjang banjir sejak pertengahan Desember 2008

Terpopuler di Banjir di Luar Jakarta

Akibat Kerusakan Hutan di Hulu Sungai

Kategori : Kumpulan Berita - Artikel - Banjir di Luar Jakarta

Belajar dari Malaysia Membangun Sistem Penanganan Banjir

Kategori : Kumpulan Berita - Artikel - Banjir di Luar Jakarta

"SEMARANG KALINE BANJIR..."

Kategori : Kumpulan Berita - Artikel - Banjir di Luar Jakarta

Empat Kawasan Kota Surabaya Rawan Banjir

Kategori : Kumpulan Berita - Artikel - Banjir di Luar Jakarta

Buang Sampah Sembarangan Bakal Dipenjara

Kategori : Kumpulan Berita - Artikel - Banjir di Luar Jakarta