Banjir di Luar Jakarta

Halaman : 54
Menampilkan 1061 - 1080 dari 2746 data

Luapan Bengawan Solo Berlanjut

Cepu, Kompas - Setelah menggenangi Kota Solo dan Kabupaten Sragen, Sabtu lalu, Minggu (1/2) mulai pukul 06.00, luapan Bengawan Solo setinggi 30-100 sentimeter menggenangi 14 desa di tiga kecamatan di Kabupaten Blora, Jawa Tengah, yang berbatasan dengan Kabupaten Bojonegoro, Jawa Timur. Banjir mengakibatkan ratusan rumah terendam, dan warga mengungsi di rumah saudara dan kerabat mereka

Banjir Rendam Sejumlah Daerah

SURABAYA -- Hujan deras yang berlangsung selama tiga hari ini membuat sejumlah daerah di Jawa Timur masih digenangi banjir. Di Kabupaten Jember, luapan air Sungai Tanggul dan Sungai Bondoyudo semakin luas. Banjir yang menimpa Desa Kraton dan Desa Paseban, Kecamatan Kencong, merendam ribuan rumah warga. Korban terbanyak di Desa Paseban

Banjir Landa Tiga Daerah

BENCANA Banjir juga melanda Makassar, Maros dan Jeneponto. Di Kota Makassar sebanyak 80 kepala keluarga (KK) atau 360 warga di Komplek Veteran, Jalan Swadaya Mas Kelurahan Batua,Kec Manggala, Makassar, terpaksa dievakuasi tim SAR karena air meluap hingga mencapai ketinggian 2 meter

Banjir Bergerak ke Hilir Bengawan Solo

SOLO (SINDO) Banjir yang melanda sebagian wilayah Jawa Tengah dan Jawa Timur diperkirakan masih akan berlanjut mengingat puncak curah hujan baru akan terjadi pertengahan Februari

Banjir dan Longsor Terjang Jawa Tengah dan Jawa Timur

PURWOKERTO -- Puluhan rumah rusak diterjang banjir dan tanah longsor di Jawa Tengah dan Jawa Timur. Ratusan sawah juga terendam

Ancaman Banjir Semakin Besar

Jakarta, Kompas - Curah hujan pada tahun 2009 diperkirakan tidak setinggi tahun 2002 dan 2007. Meski demikian, potensi terjadinya banjir dan longsor semakin besar karena rusaknya lingkungan, terutama berkurangnya hutan dan vegetasi di perbukitan yang berfungsi menyerap air

Bengawan Solo Meluap, Jateng-Jatim Banjir

SOLO, KOMPAS - Hujan yang turun sejak Jumat (30/1) malam hingga kemarin mengakibatkan Sungai Bengawan Solo, Bengawan Madiun, dan beberapa sungai lain meluap. Hal ini mengakibatkan sejumlah wilayah di Jawa Tengah dan Jawa Timur terendam dan ribuan warga terpaksa mengungsi

Banjir Melanda Lima Kabupaten di Jateng

[PURWOKERTO] Hujan deras yang turun sejak Kamis hingga Jumat (30/1) malam, membuat lima kabupaten di Jawa Tengah (Jateng), yaitu Cilacap, Banyumas, Kebumen, Brebes, dan Pemalang, dilanda banjir sampai Sabtu (31/1) pagi.

Banjir Meluas di Jawa Tengah

Semarang, Kompas - Sebanyak 15 dari 35 kabupaten/kota di Jawa Tengah dilanda banjir karena hujan deras dalam beberapa hari terakhir. Akibatnya, lahan pertanian seluas 17.925 hektar terendam. Pemerintah Provinsi Jateng memberikan bantuan benih untuk mencegah gagal panen

Puluhan Rumah Terendam 1,5 Meter

UNGARAN- Hujan deras yang turun sejak siang kemarin mengakibatkan sedikitnya 50 rumah warga di Kelurahan Susukan, Kecamatan Ungaran Timur, Kabupaten Semarang, terendam banjir

Ungaran Banjir, Puluhan Rumah Terendam

SEMARANG, KOMPAS - Hujan deras yang mengguyur Ungaran, Kabupaten Semarang, mengakibatkan Sungai Ngemplak yang merupakan anak Kali Garang yang melintasi Ngemplak, Kecamatan Ungaran Timur, meluap, Kamis (29/1) sore. Hal ini menyebabkan ambrolnya talut sepanjang sekitar 10 meter di bagian timur Perumahan Cemara Permai

35 Rumah di Ungaran Terendam Banjir

UNGARAN (SINDO) Hujan deras yang terjadi di wilayah Ungaran, Kabupaten Semarang sejak pukul 15.00 WIB hingga tadi malam mengakibatkan sebagian wilayah Kecamatan Ungaran Timur dilanda banjir.

300 Rumah Terendam

Palembang, Kompas - Lebih dari 300 rumah di Kabupaten Banyuasin dan Lahat, Sumatera Selatan, terendam banjir sejak Selasa (27/1) malam.

Merayakan Panen Raya Banjir

Januari dan Februari berarti puncak curah hujan. Ujung-ujungnya tak lain adalah banjir. Maka jadilah hari-hari ini dan ke depan panen raya banjir. Januari-Februari, sering kali hujan-banjir

Pantura Sempat Putus

PASURUAN, KOMPAS - Hujan yang turun selama tiga jam membuat jalur pantai utara Jawa di ruas Kabupaten Pasuruan, Jawa Timur, terendam banjir dan memutus jalur transportasi Jalan Raya Surabaya-Banyuwangi di Kilometer 74-75 selama beberapa jam pada Selasa (27/1) dini hari

Bantaran Kali Tak Terkendali

SURABAYA, KOMPAS - Pendirian bangunan di bantaran Kali Surabaya semakin tak terkendali. Dua tahun lalu saja tercatat 8.647 bangunan berdiri di sepanjang kawasan lindung Kali Surabaya. Jika tak segera ditangani, bangunan-bangunan tersebut akan mengganggu fungsi vital Kali Surabaya

Ratusan Rumah Terendam

PASURUAN (SINDO) Ratusan rumah warga di tiga kecamatan di Kabupaten Pasuruan kemarin terendam air.Ketiga kecamatan tersebut adalah Kecamatan Winongan,Grati,dan Rejoso.

Banjir Terjang Lima Kecamatan di Jombang

JOMBANG (SINDO) Musibah banjir menerjang lima kecamatan di Kabupaten Jombang, Minggu (25/01) malam. Akibatnya, ratusan rumah warga terendam air. Lima kecamatan yang diterjang banjir itu di antaranya Kecamatan Mojowarno,Bareng,Mojoagung,Gudo,dan Sumobito.Banjir disebabkan luapan Sungai Konto akibat hujan deras yang mengguyur wilayah itu.Dari lima kecamatan itu,banjir terparah terjadi di dua kecamatan, yakni Kecamatan Mojowarno dan Mojoagung.

19 Perumahan di Bekasi Terancam Banjir

[BEKASI] Pemkot Bekasi menyampaikan peringata dini (early warning) dengan meminta warga di 19 perumahan yang ada di Kota Bekasi untuk lebih siaga menghadapi banjir. Pasalnya, intensitas hujan pada akhir Januari hingga Febuari mendatang diperkirakan akan lebih tinggi

Puluhan Rumah Terendam

KEDIRI - Banjir mulai melanda Kabupaten Kediri. Curah hujan yang tinggi membuat sejumlah dusun di Desa Plemahan dan Desa Mojokerep, Kecamatan Plemahan kemarin malam terendam. Anak-anak serta hewan ternak bahkan harus diungsikan.

Terpopuler di Banjir di Luar Jakarta

Akibat Kerusakan Hutan di Hulu Sungai

Kategori : Kumpulan Berita - Artikel - Banjir di Luar Jakarta

Belajar dari Malaysia Membangun Sistem Penanganan Banjir

Kategori : Kumpulan Berita - Artikel - Banjir di Luar Jakarta

"SEMARANG KALINE BANJIR..."

Kategori : Kumpulan Berita - Artikel - Banjir di Luar Jakarta

Empat Kawasan Kota Surabaya Rawan Banjir

Kategori : Kumpulan Berita - Artikel - Banjir di Luar Jakarta

Buang Sampah Sembarangan Bakal Dipenjara

Kategori : Kumpulan Berita - Artikel - Banjir di Luar Jakarta