Artikel

Halaman : 7
Menampilkan 121 - 140 dari 171 data

Ringankan Beban Keluarga dengan Sampah

Singkawang,- Matahari masih belum menyengat, namun butiran keringat dua orang ibu di lokasi Tempat Pembuangan Akhir (TPA) sampah kala itu sudah menetes deras.

Umat Beragama Harus Menolak Privatisasi Air

Walhi hingga saat ini tak lelah-lelahnya menyerukan pada semua pihak, termasuk umat beragama untuk menolak privatisasi Sumber Dasar Air dengan mendesak Mahkamah Agung melakukan judicial review UU No.7/2004 mengenai Sumber Daya Air (UU SDA).

Sampah dan Sarif

SAMPAH memang selalu menimbulkan masalah. Kalau tidak tertangani dan diolah dengan baik, semua dibikin repot.

Air Berstruktur Heksagonal bukan Sekadar Pelepas Dahaga

Sudahkah Anda minum air putih minimal dua liter sehari? Jika ya, artinya Anda sudah mempraktikkan gaya hidup sehat.

Dominasi Pemerintah Sebabkan PDAM Kritis

PERUSAHAAN Daerah Air Minum (PDAM) yang terdapat di setiap kabupaten/kota di Indonesia saat ini berjumlah 400-an perusahaan

Budaya Hidup Bersih

BANGSA ini sungguh tengah mengalami kemunduran yang amat serius di berbagai bidang kehidupan. Termasuk hal-hal yang paling dasar dan paling sederhana sekalipun.

Mengatasi Kekurangan Air di Purworejo

AIR merupakan kebutuhan pokok bagi manusia (meskipun tidak dimasukkan dalam sembilan bahan pokok/sembako). PDAM menjadi salah satu badan pengelola air yang memproduksi air minum bagi masyarakat.

Setiap Tahun, 5 Juta Anak Meninggal Akibat Air Tercemar

MEMBACA judul di atas, kita layak mengurut dada. Bukan apa-apa, 5 juta anak meninggal dalam setahun di seluruh dunia akibat air tercemar adalah jumlah yang sangat besar.

Mencermati Rencana Pembangunan TPA di Citatah

SUDAH hampir empat bulan sejak terjadinya longsoran gunungan sampah di TPA Leuwigajah, persoalan sampah di Kota Bandung masih tak kunjung ditemukan solusi berartinya.

Belajar dari Luar Negeri, Mestinya Sampah Jabodetabek Dikelola Badan Khusus

Pencemaran udara, tanah, dan air yang parah di kota Kitakyushu, Jepang, sekitar 500 kilometer dari ibu kota negara Tokyo pada tahun 1960 membuat masyarakat Jepang tergugah.

Mencari Air Jernih, Mungkinkah?

SAAT memperingati Hari Bumi ke-35 pada tanggal 22 April 2005, sekelompok lembaga swadaya masyarakat lingkungan yang tergabung dalam Wahana Lingkungan Hidup Indonesia (Walhi) mengampanyekan perlunya pemenuhan hak warga negara atas air bersih dan sehat, serta kebutuhan air lainnya, tanpa perlu menggunakan perhitungan-perhitungan bisnis.

Sampah Elektronik Berbahaya bagi Kesehatan dan Lingkungan

PADA abad informasi ini, barang-barang elektronik seperti komputer, telepon genggam, tape recorder, VCD player, dan televisi bukanlah benda yang asing lagi bagi kita.

Pelabuhan Sunda Kelapa pun Kini Dirusak Sampah

JAKARTA - Pelabuhan Sunda Kelapa kini berfungsi sebagai pelabuhan kayu. Di sepanjang pelabuhan berjajar kapal-kapal phinisi atau Bugis Schooner dengan bentuk khas: meruncing pada salah satu ujungnya dan berwarna-warni pada badan kapal.

Sampah Kertas Tambang Duit

PENGELOLAAN sampah jika tidak dipikirkan sejak dini, akan menjadi bom waktu, selama pemerintah selalu menjadi sasaran ketidakberesan pengelolaan limbah itu.

Apih Jaya, 26 Tahun Memangkas Cadas

SEPINTAS, tak ada yang menarik dari penampilan Jaya. Lelaki berusia 61 tahun itu,-- orang sering memanggilnya Apih Jaya--hanyalah seorang lelaki tua yang kulitnya sudah keriput.

Kalau Pemkab Magelang Jual Air ke Yogyakarta

AKHIR-AKHIR ini terdengar berita, Kabupaten Magelang akan menjual air dari sejumlah mata air ke Yogyakarta (yang akan disalurkan untuk PDAM Kota Yogyakarta, Kabupaten Sleman, dan Kabupaten Bantul).

Perang Air dan Etika Kehidupan

SATU dasawarsa sudah berlalu semenjak Ismail Serageldin, Wakil Presiden Bank Dunia, mengingatkan dunia mengenai perang baru yang akan menentukan nasib umat manusia.

Bisnis Air Bersih di Kota Sungai

BOY mendorong gerobak yang mengangkut puluhan jeriken berisi air. Pemuda berusia 22 tahun itu terus menelusuri jalan di Perumnas Sako Kenten, Kecamatan Sako, Palembang.

Berburu Sumber Air di Planet Mars dengan Radar

Jakarta Sungguhkah ada sumber air di planet Mars? Kalau memang benar maka berarti kehidupan bisa dimulai di sana. Namun harus bersabar sedikit menunggu hasil kerja radar Marsis yang dimulai pekan ini.

Mengubah Sampah Menjadi Berkah

MARAKNYA perbincangan perihal sampah dan limbah perkotaan di Tanah Air, mulai dari produksi yang berlimpah, tingkat pengelolaan dan pemanfaatan yang (masih) rendah, sampai puncak tragedi bukit sampah Leuwigajah yang menuai musibah, pada hakikatnya tidak terlepas dari pemahaman yang keliru tentang sampah.

Terpopuler di Artikel

Tanah tak Lagi Menyimpan Air

Kategori : Kumpulan Berita - Kliping - Artikel

Sipesat, Cara Depok Menuju Bersih

Kategori : Kumpulan Berita - Kliping - Artikel

Ada "Wewangian" Baru di Kota Bandung

Kategori : Kumpulan Berita - Kliping - Artikel

Bangga Menjadi Abdi di "Kerajaan Sampah"

Kategori : Kumpulan Berita - Kliping - Artikel

Budayakan Membangun Sumur Resapan...

Kategori : Kumpulan Berita - Kliping - Artikel