Air Minum

Halaman : 82
Menampilkan 1621 - 1640 dari 4813 data

Warga Minta Kelola Air Bersih

SOREANG, (PR).- Warga Perumahan Arjasari Asri, Kec. Arjasari, Kab. Bandung, berharap agar pengelolaan air bersih bantuan Sistem Penyediaan Air Bersih (SPAM) Dinas Tata Ruang dan Permukiman (Distarkim) Jabar tahun anggaran 2009 bisa dikelola secara swadaya oleh masyarakat

Krisis Air Bersih Ancam Jateng

SEMARANG - Wilayah Jawa Tengah terancam krisis air bersih. Pasalnya, angka pencemaran aliran sungai mencapai 70 persen di atas ambang batas, terutama di aliran sungai yang dekat dengan kawasan industri. Bahkan di daerah pesisir, juga terjadi intrusi atau masuknya air laut ke dalam air tawar semakin tinggi.

Jawa Tengah Terancam Krisis Air Bersih

SEMARANG - Pakar lingkungan Universitas Diponegoro, Semarang, Sudharto P. Hadi, mengatakan tanda-tanda akan ancaman krisis air bersih telah terjadi di Jawa Tengah

Jateng Alami Krisis Air

SEMARANG, KOMPAS - Jawa Tengah mengalami krisis air. Hanya 38 persen air permukaan yang termanfaatkan. Sementara 62 persen sisanya terbuang ke laut dan melimpas ketika banjir.

Aetra Sesuaikan Tarif Air

JAKARTA(SI) PT Aetra Air Jakarta akan melakukan penyesuaian tarif air bersih seiring perubahan bentuk bangunan.Penyesuaian tersebut bukan kenaikan tarif.

Tarif Air Tergantung Gubernur

ATURAN mengenai penetapan tarif air dikeluarkan oleh Gubernur DKI. "Kami selaku operator hanya mengikuti ketentuan yang dikeluarkan melalui peraturan gubernur," kata Dirut PT Aetra Syahril Japarin di Jakarta, kemarin.

Siap Rp 5,5 Triliun untuk PDAM

Jakarta, Kompas - Setidaknya ada empat bank, yakni BRI, BNI, Bank Jabar-Banten, dan Bank Mandiri, yang tahun ini berkomitmen mengucurkan kredit total Rp 5,5 triliun kepada Perusahaan Daerah Air Minum.

Sumber Air Tercemar Tambang Timah

Pangkal Pinang, Kompas - Sumber air yang digunakan Perusahaan Daerah Air Minum Pangkal Pinang, Kepulauan Bangka Belitung, tercemar limbah tambang timah inkonvensional sehingga tingkat kekeruhan tinggi dan sumber air cepat kering. Limbah tersebut berupa tanah yang masuk ke sumber air PDAM melalui sungai.

Warga Protes PDAM Jual Air

BEKASI, (PR).- Upaya Perusahaan Daerah Air Minum (PDAM) Bekasi menjual airnya ke sejumlah tempat isi ulang di Kabupaten Bekasi menuai protes berbagai pihak.

Kinerja Operator Air Disorot

JAKARTA(SI) Krisis air bersih yang terjadi selama sepekan beberapa waktu lalu mendapat perhatian serius dari DPRD DKI Jakarta.Para wakil rakyat tidak ingin kasus tersebut terulang di kemudian hari.

Kinerja Operator Air Dipertanyakan

DPRD DKI mempertanyakan kinerja operator air, karena banyak masyarakat yang melapor ke dewan kualitas air di bawah standar dan cenderung keruh bahkan berbau. Hal itu diduga karena kualitas pipa yang digunakan di bawah standar.

Bantuan Itu Anugerah

Rikard Bagun didampingi tim Dana Kemanusiaan Kompas (DKK) serta Frans Skera, Gaspar P Ehok, dan jajarannya dari Yayasan Bhakti Flobamora. Tujuannya adalah menjajaki bantuan mengatasi kesulitan air bersih di Desa Kuanheum di Kecamatan Amabi Oefeto, Kabupaten Kupang, sekitar 50 km sebelah timur Kota Kupang.

Jangan bersembunyi di balik kenaikan TDL

JAKARTA: Pemerintah meminta kenaikan tarif dasar listrik (TDL) tidak dijadikan alasan menutupi buruknya kinerja sejumlah Perusahaan Daerah Air Minum (PDAM) meskipun kenaikan TDL sebesar 10% pada pertengahan tahun ini cukup memberatkan

Mereka Kini Menikmati Air Bersih

Setelah hampir tujuh bulan tidak mendapat air bersih dengan mudah dan murah sejak sebulan terakhir, 57 keluarga di RW 12 Rawa Bebek, Penjaringan, Jakarta Utara, kembali menikmatinya.

PDAM Mampet, Air Hujan Dikonsumsi

Tuban - Surya- Akibat aliran air PDAM mampet, warga Kecamatan Semanding dan Kecamatan Kota, Tuban terpaksa menggunakan air hujan untuk kebutuhan sehari-hari, termasuk untuk memasak, mandi dan mencuci.

Kenaikan Tarif Listrik Akan Dongkrak Harga Air

JAKARTA - Persatuan Perusahaan Air Minum Seluruh Indonesia (Perpamsi) memperkirakan kenaikan tarif dasar listrik pada 1 Juli sebesar 15 persen bakal mendongkrak tarif harga air produksi PDAM sebesar 6-7 persen.

Tarif Listrik Naik, PDAM Bisa Bangkrut

Jakarta, Kompas - Perusahaan Daerah Air Minum atau PDAM diharapkan dapat memperoleh kluster listrik harga khusus. Jika tidak, ratusan PDAM dikhawatirkan semakin bangkrut karena kondisi keuangannya tidak sehat.

Warga Gunung Masigit Kekurangan Air

BANDUNG, KOMPAS - Warga yang tinggal di sekitar Goa Pawon, Kelurahan Gunung Masigit, Kecamatan Cipatat, Kabupaten Bandung Barat, mengeluh makin sulit mendapatkan air bersih. Volume dua sumber air yang ditemui di sekitar goa semakin surut dari tahun ke tahun. Warga menduga hal itu berkaitan dengan makin masifnya penambangan batu kapur di kawasan karst Citatah.

Tarif Tak Sebanding dengan Pelayanan

BATAM, KOMPAS - Kenaikan tarif air minum yang dilakukan sepihak oleh PT Adhya Tirta Batam dengan persetujuan Badan Pengusahaan Batam dinilai tidak sebanding dengan pelayanan yang dilakukan selama ini. Sejumlah kawasan masih tak terlayani dengan baik.

Pelanggan Air Terserang Penyakit

JAKARTA(SI) Krisis air yang terjadi selama sepekan lalu ternyata masih menyisakan masalah.Pasokan air yang mulai mengalir justru menyebabkan pelanggan terserang penyakit.

Terpopuler di Air Minum

Air Tercemar Nitrat Berbahaya

Kategori : Kumpulan Berita - Kliping - Air Minum

Beginilah Tahapan Proses Sterilisasi Air Siap Minum dari Kran

Kategori : Kumpulan Berita - Kliping - Air Minum

Sumber Mata Air Sukabumi Jadi Primadona

Kategori : Kumpulan Berita - Kliping - Air Minum

Air Sumur Kami Terasa Asin

Kategori : Kumpulan Berita - Kliping - Air Minum

Air Telaga Ditaburi Semen agar Jernih

Kategori : Kumpulan Berita - Kliping - Air Minum