Air Minum

Halaman : 68
Menampilkan 1341 - 1360 dari 4813 data

Jawa Terancam Krisis Air

JAKARTA Lembaga Ilmu Pengetahuan Indonesia (LIPI) menyatakan penduduk di Pulau Jawa bakal terancam krisis air bersih. Krisis ini dipicu oleh terus meningkatnya populasi penduduk dan bertambahnya kebutuhan air bersih.

Warga DIY Krisis Air Bersih

YOGYAKARTA Sebanyak 192 sumber mata air di Kabupaten Sleman tertutup material vulkanik pascaerupsi Merapi dan banjir lahar dingin.

Krisis Air Bersih Terus Intai Gunung Kidul

GUNUNG KIDUL, KOMPAS.com Krisis air yang setiap tahun melanda beberapa kawasan wilayah krisis air bersih Kabupaten Gunung Kidul masih mengancam di tahun 2011. Megaproyek Bribin kerja sama RI-Jerman di Dusun Sindon, Desa Dadapayu, Kecamatan Semanu, yang menelan dana Rp 65 miliar bersumber dari APBN dan APBD sejak 2004 silam, hingga kini belum ada tanda-tanda berhasil difungsikan.

Warga Sukawinatan Kesulitan Air Bersih

PALEMBANG Sedikitnya 100 warga yang tergabung dalam 20 kepala keluarga (KK) di kawasan Tempat Pembuangan Akhir (TPA) Sukawinatan kesulitan air bersih.

30 Tahun Kakek Ini Perjuangkan Air Bersih ke Warga

SITUBONDO- Apa yang dilakukan seorang kakek asal Situbondo, Jawa Timur, ini patut diacungkan jempol. Dia tanpa pamrih selama 30 tahun memperjuangkan air bersih bagi ratusan orang warga di Desa Sumberanyar, Kecamatan Mlandingan, Situbondo, Jawa Timur.

Satu dari Dua Warga Kesulitan Akses Air Bersih

Badan Wakaf Al-Quran (BWA) memanfaatkan momen hari air sedunia World Water Day untuk kampanye wakaf sarana air bersih bagi daerah terpencil.

Air Bersih Terbatas

BOGOR, KOMPAS - Pertumbuhan kompleks perumahan di daerah penyangga DKI Jakarta semakin pesat seiring tingginya permintaan rumah dengan harga terjangkau. Namun, pertumbuhan itu tak mampu diikuti oleh peningkatan pasokan air bersih dan instalasi penunjang lainnya.

Warga Miskin Bayar Air Jauh Lebih Mahal

Jakarta, Kompas - Warga miskin perkotaan lebih sulit mengakses air bersih dan membayar jauh lebih mahal dibandingkan warga lebih kaya. Hal ini mengemuka pada peringatan Hari Air Sedunia 2011 yang bertema Air Perkotaan dan Tantangannya.

Pengelolaan Air Salah Paradigma

JAKARTA, KOMPAS.com Pemerintah dianggap menggunakan cara pandang negatif dalam menilai kekayaan sumber daya air. Akibatnya, pengelolaan air belum membawa kemaslahatan dan faedah bagi masyarakat.

Pasokan Air Bersih Hanya 50%

DEPOK Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta hanya mampu menyuplai 50% air bersih melalui dua operator. Pakar Teknik Lingkungan Universitas Indonesia Setyo Sarwanto Moersidik mengatakan, suplai air yang hanya 50% tersebut sangatkuranguntukmemenuhi kebutuhan.Padahal, dalam kurun waktu lima tahun terakhir sekitar 8090% air sumur pantau di DKI Jakarta terkontaminasi bakteri Escherichia Coli (Ecoli).

Palyja Bantah Airnya Tercemar E. Coli

JAKARTA -- PT PAM Lyonnaise Jaya (Palyja) menyangkal bahwa 28 persen air produksinya terkontaminasi bakteri E. coli karena buruknya kondisi pipa. "Itu tidak benar, saya meminum air itu," kata Ellio Mauro, Water Enginering Service Director PT Palyja, kepada Tempo, Selasa lalu.

Buruknya Akses Air Bersih

DI bumi ini air memang mendominasi tutupan planet. Namun, ketersediaan air bersih khususnya buat dikonsumsi setiap tahunnya semakin terbatas. Hal itu dirasakan juga di Indonesia. Menurut Menteri Pekerjaan Umum (PU) Djoko Kirmanto, saat ini setengah dari penduduk Indonesia belum mengon sumsi air bersih karena terbatasnya pasokan dan akses terhadap air bersih.

Target Investasi Air Minum Rp 10 Triliun

JAKARTA -- Pemerintah menargetkan pemasangan 2 juta sambungan aliran air minum untuk perumahan tahun ini. Biaya penyambungan diperkirakan Rp 10 triliun. Investasi ini bagian dari rencana pemerintah, yang akan menambah 8,5 juta sambungan hingga 2015 dengan dana Rp 46,5 triliun.

Akses Air Bersih Warga DKI Terbatas

DEPOK -- Meski kemarin diperingati sebagai Hari Air Sedunia, ternyata air sebagai kebutuhan primer manusia belum terpenuhi secara baik di Ibu Kota. Baru sekitar 40 sampai 50 persen penduduk Jakarta yang bisa mengakses air minum bersih, kata Setyo Sarwanto Moersidik, pakar teknik lingkungan dari Fakultas Teknik Indonesia, dalam seminar Pencemaran Air Minum, Dampak dan Solusinya, di Universitas Indonesia kemarin.

12 Kecamatan Krisis Air Bersih Selama 11 Tahun

SAMBAS Sebanyak 12 dari 19 kecamatan di Kabupaten Sambas, Kalimantan Barat, belum menikmati air bersih selama 11 tahun. Bupati Sambas Burhanuddin A Rasyid mengatakan, pihaknya baru memiliki Perusahaan Daerah Air Minum (PDAM) dua tahun belakangan ini

Air Minum, Jangan Kurang tapi Tidak Berlebih

Kompas.com - Air merupakan komponen utama dalam tubuh manusia. Tidak ada satu pun reaksi kimia dalam tubuh dapat berlangsung tanpa adanya air. Itu sebabnya kekurangan air bisa membuat metabolisme dalam tubuh terganggu

Banyak Warga Miskin Bayar Air Bersih

JAKARTA, KOMPAS.com - Dua kelompok masyarakat melakukan aksi unjuk rasa di Bundaran Hotel Indonesia dalam rangka memperingati Hari Air Sedunia, 22 Maret. Kelompok pertama berasal dari Direktorat Sungai dan Pantai Departemen Pekerjaan Umum (PU). Mereka melakukan aksi simpatik dengan membagi-bagikan bunga, disertai pamflet, brosur, dan buku kampanye peduli air kepada pengguna jalan yang melintasi Bundaran HI.

2025, Air Bersih di Seluruh Indonesia Terpenuhi

JAKARTA - Menteri Pekerjaan Umum, Djoko Kirmanto, mengatakan kalau pemerintah berencana kalau tahun 2025 kebutuhan air bersih akan sampai merata di seluruh Indonesia.

Minat Investasi Air Bersih Masih Minim

akarta, Kompas - Minat kalangan pengusaha terhadap investasi air bersih sangat minim. Padahal, peluang yang tersedia sangat banyak dengan nilai sekitar Rp 34,6 triliun. Ke depan, prospek bisnis air akan semakin cerah karena makin langkanya ketersediaan air akibat pengelolaan air yang tidak memadai.

Air di Pinggiran Kota Berkualitas Rendah

YOGYAKARTA - Kondisi air tanah di kawasan padat penduduk, seperti Yogyakarta, rentan mengganggu kesehatan jika dikonsumsi serampangan. Kualitas air di Yogyakarta diprediksi terus menurun, menyusul minimnya upaya perbaikan sistem pengolahan limbah rumah tangga, sedangkan kepadatan penduduk terus bertambah.

Terpopuler di Air Minum

Air Tercemar Nitrat Berbahaya

Kategori : Kumpulan Berita - Kliping - Air Minum

Beginilah Tahapan Proses Sterilisasi Air Siap Minum dari Kran

Kategori : Kumpulan Berita - Kliping - Air Minum

Sumber Mata Air Sukabumi Jadi Primadona

Kategori : Kumpulan Berita - Kliping - Air Minum

Air Sumur Kami Terasa Asin

Kategori : Kumpulan Berita - Kliping - Air Minum

Air Telaga Ditaburi Semen agar Jernih

Kategori : Kumpulan Berita - Kliping - Air Minum